Sabtu, 13 Februari 2010

Puding Fruit Cake Imlek

Perpaduan cake, puding dan whippy cream.... sungguh cantik ditambahkan buah-buahan jeruk mandarin, red cherry, kiwi dan dragon fruit.

Cake ini khusus dipesan oleh pelanggan roti kami, Perdana Grosir.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar